Rabu, 31 Desember 2014

Ketentuan Usia Peserta RemajaTenis Sumsel-12

REMAJA TENIS 1 Januari 2015,  Ada hal yang penting perlu diketahui masyarakat tenis didalam ketentuan usia petenis yunior. Khususnya peserta yang mengikuti turnamen diawal tahun 2015. "Kami terima pertanyaan dari orangtua untuk usia putranya. "ujar Referee Parjan kepada RemajaTenis.
Sebagai contoh jika putra/putri lahir tanggal 17 Agustus 2000 maka untuk turnamen nasional tahun 2015 maka petenis tersebut akan masuk dalam kelompok umur 16 tahun, karena usianya sudah masuk  tahun ke 15.  Walaupun HUTnya itu Agustus 2015 dan turnamennya Januari 2015. Ini ketentuan diatur dalam Ketentuan Turnamen Diakui Pelti (TDP).

Turnamen Nasional Remaja Tenis Sumsel-XII digelar  dilapangan tenis Pemkot Palembang dan Lapangan PU Palembang. Tepatnya tanggal 9-11 Januari 2015, Dengan mempertandingkan Kelompok Umur 8 Tahun, 10 Tahun, 12 Tahun, 14 Tahun, 16 Tahun, dan 18 Tahun Putra dan Putri, Kategori TDP yg Diberikan Kepada Remaja Tenis Adalah J-7 

Disamping itu pula akan digelar Coaching clinic dengan pelatih asing Mr. Francis sebagai USPTR (United States Professional Tennis Registry) Certified pada tanggal 10-12 Januari 2015 dilapangan tenis PU jalan Ade Irma Suryani Palembang..
Coaching clinic yang mendaftar baru 1 peserta. Dan penutupan pendaftaran baik untuk turnamen dan coaching clinic adalah 5 Januari 2015. Jika peminat coaching clinic kurang maka ditiadakan atau dibatalkan.
Saat ini yang sudah mendaftar turnamen datang dari Pelalawan Riau, Jambi, Sekayu Muba, Manado dan Palembang.
Kesempatan bagi petenis tuan rumah (Palembang) mendapatkan sarana pertandingan tanpa harus meningglkan bangku sekolahnya, karena bisa dilakukan pada waktu setelah sekolah, dengan catatan agar ada permintaan langsung kepada Referee yang akan mengatur jadwal pertandingannya.

DAFTAR PESERTA:

Jumat, 26 Desember 2014

Pendaftaran Remaja Tenis Sum-Sel XII Dibuka

REMAJA TENIS 26 Desember 2015, Turnamen Nasional Remaja Tenis Sumsel-XII digelar kembali dilapngan Pemkot Palembang dan Lapangan PU Palembang. Tepatnya tanggal 9-11 Januari 2015, Dengan mempertandingkan Kelompok Umur 8 Tahun, 10 Tahun, 12 Tahun, 14 Tahun, 16 Tahun, dan 18 Tahun Putra dan Putri, Kategori TDP yg Diberikan Kepada Remaja Tenis Adalah J-7 
Disamping itu pula akan digelar Coaching clinic dengan pelatih asing Mr. Francis sebagai USPTR (United States Professional Tennis Registry) Certified pada tanggal 10-12 Januari 2015 dilapangan tenis PU jalan Ade Irma Suryani Palembang..
Ini untuk pertama kali diselenggarakan di Palembang dengan menggunakan lapangan bukan lapangan Jakabaring. semua ini memenuhi keinginan masyarakat tenis kota Palembang.

DAFTAR PESERTA:

Minggu, 21 Desember 2014

Turnamen Nasional RemajaTenis -7 diserbu petenis Sumatra

RemajaTenis. Jakarta. Keberadaan petenis asal Sumatra meramaikan kegiatan RemajaTenis Jakarta-7 yang berlangsung di Lapangan tenis Kemayoran Jakarta sejak 20-21 Desember 2014. Masuknya petenis asal Pelalawan Riau, Palembang, Baturaja kemudian Kotabumi Lampung Utara, Bandar Jaya Lampung Tengah maupun dari Makassar dan Manado beserta Sidoarjo, Semarang Pekalongan, Cianjur, Bogor, Depok , Tangerang Bekasi dan Jakarta, membuat suasana meriah  lapangan tenis Kemayoran yang nasibnya sedang diujung tanduk.

Mulai dari kelompok umur 8 tahun petenis cilik asal Polandia Emiia Michta keluar sebagai juara didampingi juara juara lainnya seperti  Sulistyo Wibowo  asal DKI dan Ratna Aprilia Irawan dari Kotabumi Lampung (10 tahun), Vitto Alexander asal DKI dan Melanie Oka Sabina asal Jambi (KU 12 tahun), Kareem Abdul Hakim asal DKI dan Indah Septia Putri asal Kotabumi (KU 14 tahun), Ifan Kurnia Putra asal Palembang (KU 16 tahun) , Erwan Cahya Pratama dan Maulidia Dwi Auguri asal Bogor  (KU 18 tahun).

Sabtu, 20 Desember 2014

ORDER OF PLAY REMAJA TENIS JAKARTA MINGGU 21 DES' 2014

LAP 1
JAM 08.30 KU 8 TAHUN
JAM 09.30 KU 8 TAHUN
JAM 10.30 KU 8 TAHUN
JAM 11.30 KU 8 TAHUN
JAM 12.30 KU 8 TAHUN

LAP 2

Jumat, 19 Desember 2014

DRAW REMAJA TENIS JAKARTA -7' KELOMPOK UMUR 18 TAHUN

PURA 4 ORANG ROUND ROBIN  
1 FAIZ BAGAS KURNIAWAN ( DKI )
2 M WIRA UTAMA ( DKI )
3 ERWAN CAHYA PRATAMA ( BGR )
4 ELFIANDO FIRMANSYAH ( DKI )

PUTRI 4 ORANG ROUND ROBIN

DRAW REMAJA TENIS JAKARTA -7' KELOMPOK UMUR 16 TAHUN

PUTRA
1 PNP 100 IFAN KURNIA PUTRA PLB VS 2 GEORGE HANSEN DKI
3 CANDRA ALDI M DKI VS 4 RAYHAN FAJRI SULTHANI JBI
5 FARIZ MUNDHZIR SUSILO DKI VS 6 RAHMAT R SYAHPUTRA JBI
7 PRIO SATRIO LAKSONO W BLGN VS 8 PNP 101 M ALIEF ALDRIN PLB

DRAW REMAJA TENIS JAKARTA-7' KELOMPOK UMUR 14 TAHUN

PUTRA
1 PNP 48 MICHAEL TANOSO KRW VS 2 BYE
3 ISRAQI RADIFAN T JBI VS 4 DEJAN FELIPE GOA LPG
5 JONES PRATAMA DKI VS 6 FITRAH PRAYUDHA FERSA BTRJ
7 BYE VS 8 PNP 103 DAFFA FARRAS FAUZAN DKI
9 PNP 56 M RISKY ANANDA TJPN VS 10 BYE
11 BYE VS 12 HERMAWAN SULISTIO JBI
13 FARELL RAHMADHANNY BTRJ VS 14 BYE
15 BYE VS 16 PNP 97 DAFFA DITYO PLB
17 PNP 92 ELFANSA MUSAKI LPG VS 18 BYE
19 BYE VS 20 M LUTHFI MAULANA DKI
21 RADITYA ARYA D JBI VS 22 PRAYOGA PRASETYO BGR
23 BYE VS 24 PNP 64 M IRVAN FADLI BTRJ
25 PNP 118 M HAFIZ AL ASAD PLB VS 26 BYE
27 BYE VS 28 NITESH NANWANI DKI
29 DANANG SETIAWAN JBI VS 30 FERDI FERDIANTO CJR
31 BYE VS 32 PNP 49 KAREEM ABDUL HAKIM DKI

PUTRI

DRAW REMAJA TENIS JAKARTA-7' KELOMPOK UMUR 12 TAHUN

PUTRA
1 PNP 45 APREDO LANEVA BTRJ VS 2 BYE
3 CALUDIO RENARDI L DKI VS 4 RADITYA ANANDHIO DKI
5 VITTO ALEXANDER TGR VS 6 BYE
7 BYE VS 8 PNP 100 BRYAN JUSTIN DEREK MDO
9 PNP 58 SUPA WIJAYA SMG VS 10 BYE
11 RIAM ALI F DKI VS 12 WALTER WONDO WIJANO DKI
13 M IQBAL ARHAB JBI VS 14 PANJI SUSILO PLB
15 BYE VS 16 PNP 102 RIZKY FADILLAH DKI
17 PNP 87 SATRIA OKTARIANTO PLB VS 18 BYE
19 BYE VS 20 SAMVID ANDHARE KRW
21 PASKAL DIRK HAURISSA DKI VS 22 AUDRIC MADYAPANNA DKI
23 BYE VS 24 PNP 86 AZMI JANUARSYAH JBI
25 PNP 163 M RAFI SP SDA VS 26 BYE
27 NICHOLAS KEVIN CH DKI VS 28 RIDO ALIBASA MDO
29 FARRELL ZIDANE DKI VS 30 SEBASTIANUS HARTANTO DKI
31 BYE VS 32 PNP 49 DIMAS ARIA PUJANGGA DKI

PUTRI

DRAW REMAJA TENIS JAKARTA-7' KELOMPOK UMUR 10 TAHUN

PUTRA
1 PNP 24 FIRDAUS IVANDA PKL VS 2 BYE
3 GIOVAN LEON RODDIK MDO VS 4 ADRIAN MICHTA DKI
5 PNP 49 JAVIER RASHAD PLB VS 6 M FARID AKBAR MAULANA SBG
7 AF HISYAM BASKORO DKI VS SULISTYO WIBOWO DKI
9 M ADIS NARARYA PLLW VS 10 MUH DARELL DANENDRA BGR
11.NABIL DKI VS 12 PNP 45 AJHE RAY DELRIAN DKI
13 M NUR ALFACHRY CJR VS 14 ANGGA BAYUSAPUTRA DKI
15 BYE VS 16 PNP 32 M RADITYA AKBAR PLB

PUTRI

ORDER OF PLAY REMAJA TENIS JAKARTA SABTU 20 DESEMBER 2014

LAP 1
JAM 08.30 KU 10 PA GIOVAN LEON RODDIK MDO VS ADRIAN MICHTA DKI
JAM 09.30 KU 10 PA A.F HISYAM BASKORO DKI VS SULISTYO WIBOWO DKI
JAM 10.30 KU 10 PA M NUR ALFACHRY CJR VS ANGGA BAYU SAPUTRA DKI
JAM 11.30 KU 10 PI RATNA APRILIA LPG VS ZELDA GRACIA MUTTAQIN DPK
JAM 12.30 KU 10 PA JAVIER R atau FARID AKBAR VS A.F HIYAM atau SULISTYO W
JAM 13.30 KU 10 PA M NUR atau ANGGA BAYU VS M RADITYA AKBAR PLB
JAM 14.30 KU 10 PI SF CHOFIFAH INDAR P MBR VS VANIA KIRANA atau JESSI RAISA
JAM 15.30 KU 12 PA QF
JAM 16.30 KU 18 PA FAIZ BAGAS K DKI VS ERWAN CAHYA P BGR

LAP 2

Rabu, 17 Desember 2014

Pendaftaran RemajaTenis ditutup khusus KU 12 dan 14 Putra

REMAJATENIS, 17  Desember 2014. Keinginan peserta ikut serta di turnamen nasional RemajaTenis yang dimulai tanggal 20 Desember 2014 cukup besar tetapi berhubung waktu pelaksanaannya 2 hari maka, maka pendaftaran yang terlambat akan ditolak atau sebagai cadangan.
Sampai saat ini sudah ada kelompk umur 12 tahun putra dan 14 tahun putra ditutup pendaftaran baru.
Demikian menurut RefereeParjan kepada RemajaTenis.
Untuk kelompok umur lainnya masih dibuka sampai sebelum undian dibuka pada hari Jumat
Bola yang digunakan adalah DUNLOP yang merupakan Official Ball RemajaTenis tahun 2014.
Untuk peserta dari luar kota jika menghendaki penginapan dekat lapangan tenis Kemayoran bisa menghubungi Bpk. Didik nomor telpon 087877675132

Minggu, 14 Desember 2014

RemajaTenis Jakarta-7 mulai Sabtu 20 Desember 2014

REMAJATENIS, 14 Desember 2014. Turnamen RemajaTenis yang direncanakan mulai tanggal 19 Desember diundurkan sehari menjadi 20-21 Desember 2014 ditempat yang sama. Hal ini disampaikan Referee Parjan kepada RemajaTenis.
Untuk menampung peserta yang sedang mengikuti kegiatan diturnamen FIKS Telkom Bandung yang sudah kalah dibabak awal sehingga keinginan ikut RemajaTenis bisa ditampung.
Dengan mempertandingkan kelompok umur 8 tahun, 10 tahun, 12 tahun, 14 tahun, 16 tahun dan 18 tahun. Kategori TDP yang diberikan kepada RemajaTenis adalah J-7 sehingga jelas sudah posisi RemajaTenis saat ini.
Beberapa peserta datang dari luar Jakarta seperti Pelalawan Riau, Bandar Jaya Lampung, Manado, Bekasi, Bogor, Jawa Tengah, Karawang, Subang , Jember, Palembang, Jambi  dll. 
Bola yang digunakan adalah DUNLOP yang merupakan Official Ball RemajaTenis tahun 2014.