Minggu, 19 Oktober 2014

RemajaTenis Jakarta di Kemayoran

RemajaTenis. 19 Oktober 2014.Turnamen nasional RemajaTenis Jakarta-6 akan diselenggarakan tanggal 14-16 Nopember 2014 di lapangan tenis Kemayoran Jakarta. Demikian menurut Referee Parjan . Sedangkan kelompok umur yang dipertandingkan adalah Kel 8 tahun, 10 tahun, 12 tahun, 14 tahun, 16 tahun dan 18 tahun. Pendaftaran sebagaimana biasa cukup dengan SMS.
Bulan Oktober kegiatan RemajaTenis hanya di Makassar, tepatnya tangal 24-26 Oktober 2014, sedangkan di Jakarta tidak ada waktu yang bisa digunakan untuk pelaksanaan RemajaTenis.
Menurut Referee Pardjan, kegiatan RemajaTenis akan ke Riau , tepatnya tgl 1-3 Nopember 2014 di Pekanbaru di stadion PTPN-5 yang dulu digunakan untuk PON XVIII 2012

DAFTAR NAMA PESERTA

1. Harrison Soegiaro KU 16 Pa asal DKI
2. Nea Kirana Pieroelie Tgl lhr 13 /08/04 KU 10 Pi asal DKI
3. Jemma Bryson KU 12 Pi asal DKI
4. Irena Kathleen Chamdani Tgl lhr 13-04-00 KU 14 Pi asal DKI
5. Emmanuele Nathalie Chamdani Tgl lhr 02-12- 01 KU 14 Pi asal DKI
6. Nicholas Kevin Chamdani Tgl lhr 07-09-03 KU 12 Pa asal DKI




Tidak ada komentar:

Posting Komentar