RemajaTenis, 24 April 2011. Hanemas Pangestu menyelamatkan tuan rumah setelah berhasil keluar sebagai juara tungal putri KU 16 tahun turnamen RemajaTenis Paskah 2011 yang berlangsung di lapangan tenis Sekolah Internasional Tiara Bangsa Jakarta Timur. Difinal Hanemas berhasil mangalahkan penakluk unggulan pertama , Hanifah Nur Hasanah asal Bantul dalam pertandingan 3 set, 36 64 (7).
Disemifinal Hanemas berhasil kalahkan petenis asal Bandung Putri Intan Permata Sari dalam 3 set 26 62 (4) sedangkan Hanifah mengalahkan Miki Matsuyama (DKI) juga dalam 3 set 36 64 (10-8)
Tunggal putra terjadi kejutan karena difinal adalah non unggulan yaitu Ibnu Nurmadi Setyawan (Bandung) dan Achad Imam Ma'ruf salah satu angota tim nasional World Junior Tennis Competition 2011 yang akan bertanding di Kuching Malaysia bulan depan.
Unggulan 1 Angy Pradika asal Bogor telah tumbang dikuarter final oleh Ibnu Nurmadi Setyawan 57 36 , sedangkan unggulan 2 Kevin Herwindyatama dari petenis Moh Naufal asal Depok 16 36
Turnamen RemajaTenis Paskah 2011 sempat tergangu dengan turunnya hujan sehingga pertandingan terpaksa dimainkan sampai larut malam.
Oleh Rahayu M Hartati disampaikan kepada RemajaTenis rencana kegiatan berikutnya di Surabaya. tepatnya tanggal 29 April -1 Mei 2011 di lapangan tenis Brawijaya Surabaya. Sampai hari ini sudah terdaftar 90 petenis yang mayoritas berasal dari Jawa Timur. Entry deadline besok 25 April 2011.
Disemifinal Hanemas berhasil kalahkan petenis asal Bandung Putri Intan Permata Sari dalam 3 set 26 62 (4) sedangkan Hanifah mengalahkan Miki Matsuyama (DKI) juga dalam 3 set 36 64 (10-8)
Tunggal putra terjadi kejutan karena difinal adalah non unggulan yaitu Ibnu Nurmadi Setyawan (Bandung) dan Achad Imam Ma'ruf salah satu angota tim nasional World Junior Tennis Competition 2011 yang akan bertanding di Kuching Malaysia bulan depan.
Unggulan 1 Angy Pradika asal Bogor telah tumbang dikuarter final oleh Ibnu Nurmadi Setyawan 57 36 , sedangkan unggulan 2 Kevin Herwindyatama dari petenis Moh Naufal asal Depok 16 36
Turnamen RemajaTenis Paskah 2011 sempat tergangu dengan turunnya hujan sehingga pertandingan terpaksa dimainkan sampai larut malam.
Oleh Rahayu M Hartati disampaikan kepada RemajaTenis rencana kegiatan berikutnya di Surabaya. tepatnya tanggal 29 April -1 Mei 2011 di lapangan tenis Brawijaya Surabaya. Sampai hari ini sudah terdaftar 90 petenis yang mayoritas berasal dari Jawa Timur. Entry deadline besok 25 April 2011.
UNDIAN TUNGGAL PUTRI KU 16 TAHUN
1. Suryaningsih (DKI) v 2. BYE
3. BYE v 4. Hanifah Nurhasanah (DIY)
5. Angelica Irena Lontoh (MDO) v 6.Aya Honju (DKI) wo
7. BYE v 8. Estu Wulandari (SBG)
9. Tanti Khoerunnisa (BDG) v 10. BYE
11. BYE v 12 Ni Made Nindya D (BGR)
13. Samara Wisnoebrata (DKI) v 14. Fahira Ainun Nisa (BDG) 16 06
15. BYE v 16 Miki Matsuyama (DKI)
17. Anna Mariam Soiarini (BDG) v 18, BYE
19. Siti Nur Arasy (DKI) v 20. Nadya Sri Agustin (CJR) wo
21. Kamili Abriani (BDG) v 22. BYE
23. BYE v 24 Hanemas Pangestu (DKI)
25. Sri Yusnaini (RIAU) v 26. BYE
27. Putri Intan Permatasari (BDG) v 28. Hanum Nur Aprilia (RIAU) 60 60
29. Kamila Abriana (BDG) v 30. Azika Olinda (PLBG) wo
31. BYE v 32. Desi Ratnasari
Babak Kedua
1. Suryaningsih (DKI) v 4. Hanifah Nurhasanah (DIY) 63 36 5-10
5. Angelica Irena Lontoh (MDO) v 8. Estu Wulandari (SBG) 62 64
9. Tanti Khoerunnisa (BDG) v 12 Ni Made Nindya D (BGR) 36 63 10-6
14. Fahira Ainun Nisa (BDG) v 16 Miki Matsuyama (DKI) 26 ret
17. Anna Mariam Soiarini (BDG) v 19. Siti Nur Arasy (DKI) 63 46 2-10
21. Kamili Abriani (BDG) v 24 Hanemas Pangestu (DKI) 46 26
25. Sri Yusnaini (RIAU) v 27. Putri Intan Permatasari (BDG) wo
29. Kamila Abriana (BDG) v 32. Desi Ratnasari 16 26
Babak Kuarterfinal
4. Hanifah Nurhasanah (DIY) v 5. Angelica Irena Lontoh (MDO) 46 64 10-8
9. Tanti Khoerunnisa (BDG) v 16. Miki Matsuyama (DKI) 16 16
19. Siti Nur Arasy (DKI) v 24 Hanemas Pangestu (DKI) 16 16
27. Putri Intan Permatasari (BDG) v 32. Desi Ratnasari 16 16
Babak Semifinal
4. Hanifah Nurhasanah (DIY) v 16. Miki Matsuyama (DKI) 46 64 (10-8)
24 Hanemas Pangestu (DKI) v 27. Putri Intan Permatasari (BDG) 26 62 10-4
Babak Final
4. Hanifah Nurhasanah (DIY) v 24 Hanemas Pangestu (DKI) 63 46 7-10
TUNGGAL PUTRA 16 TAHUN
1. Anggy Pradika (BGR) v 2. BYE
3. Faizal K Warahman (BKL) v 4. Andrew P Sunarko (DKI)
5. Ibnu Nurmadi (BDG) v 6. Rifat Rasyid (MJN) 61 64
7. Wan Zachary (SIN) v 8. Bryan Jacobus (DKI) 63 61
9. Indra Maulana (DKI) v 10. BYE
11. M.Rizki Hasya (BDG) v 12. Jordan Wijaya (DKI) 63 63
13. Auzan Army Rasyid (BTL) v 14. Andrey Sutjahja (DKI) 60 62
15. BYR v 16 Fachrur Rozy Warman (RIAU)
17. Jovi Valens Nahor (MDO) v 18. Akbar Thio Pangestu (PLBG) wo
19. Achad Imam Ma'ruf (BTL) v 20. Sin Hoyo (DKI) wo
21. Ivan Setiawan (BGR) v 22. Samsul Hadi (DKI)wo
23. BYE v 24. Ferdi Setiawan (BMS)
25. Muh Naufal (DPK) v 26. Dimas Christantio (DKI) 63 63
27. Joel Ivnder William (BDG) v 28. Andrew F Hotama (DKI) wo
29. Muh. Lordy Hurdanu (DKI) v 30. Adam Harjono (BGR)
31. BYE v 32. Kevin Herwindyatama (DKI)
Babak Kedua
1. Anggy Pradika (BGR) v 4. Andrew P Sunarko (DKI)64 61
5. Ibnu Nurmahdi (BDG) v 7. Wan Zachary (SIN) 61 64
9. Indra Maulana (DKI) v 11. M. Rizky Hasya (BDG) 36 52 ret
13. Auzan Army Razis (BTL) v 16. Fachrur Rozy Warman (RIAU) 64 26 10-5
17. Jovi Valens Nahor (MDO) v 19. Achad Imam Ma'ruf (BTL) 16 06
22. Samsul Hadi (DKI) v 24. Ferdy Setiawan (BMS) 61 62
25. Muh. Naufal (DPK) v 27. Joel Ivander William (BDG) 67(4) 64 10-8
29. Muh. Lordy Hurdanu (DKI) v 32. Kevin Herwindyatama (DKI) 57 16
Babak Kuarter final
1. Anggy Pradika (BGR) v 5. Ibnu Nurmahdi (BDG) 57 36
9. Indra Maulana (DKI) v 13. Auzan Army Razis (BTL) 46 62 10-8
19. Achad Imam Ma'ruf (BTL) v 22. Samsul Hadi (DKI) 64 67(3) 10-4
25. Muh. Naufal (DPK) v 32. Kevin Herwindyatama (DKI) 61 63
Babak Semifinal
5. Ibnu Nurmahdi (BDG) v 9. Indra Maulana (DKI) 46 75 10-8
19. Achad Imam Ma'ruf (BTL) v 25. Muh. Naufal (DPK) 60 63
Babak Final
5. Ibnu Nurmahdi (BDG) v 19. Achad Imam Ma'ruf (BTL) 64 34 ret
Tidak ada komentar:
Posting Komentar