RemajaTenis, 19 April 2009. Petenis Bali Tami Grende maju kebabak kedua turnamen Maesa Paskah 2009 yang berlangsung di Pusat Tenis Kemayoran. Bertanding di kelompok 14 tahun putri, Tami Grende mengalahkan petenis Indramayu 61 60. Tetapi unggulan kedua asal DKI Agustin Palupi tumbang dari petenis Anisa Wanda 16 26. Sry Yusnaini (Riau) mengalahkan Wan Sabrina asal Malaysia 36 46. Petenis asal Cirebon Rifaliani Achir Putri berhasil kalahkan petenis Malaysia Hyda yarmin dalam 3 set 36 63 (3)
Hasil Lengkap
1. Tami Grende (Bali) v 2. Desi Ratnasari (Indramayu) 61 60
3. Hyda Yarmin (Malyasia) v 4. Rifaliani Achir Putri (CRB) 63 36 (3-7)
5. Wan Sabrina (Malaysia) v 6. Sry Yusnaini (Riau) 36 46
7. Anisa Wanda v 8. Agustin Palupi (DKI) 61 62
Tidak ada komentar:
Posting Komentar