Selasa, 31 Mei 2011

Undian KU 12 Tahun

RemajaTenis, 31 Mei 2011. Juara RemajaTenis Jatim Daniel Valentino Soemarno asal Pamekasan turun kembali ke Jakarta ikuti Remaja EliteClub di Jakarta. Turnamen nasional RemajaEliteClub tanggal 2-5 Juni 2011 di lapangan tenis EliteClub Epicentrum Jakarta.

UNDIAN KU 12 PUTRA
1. Daniel Valentino Soemarno (Pamekasan) v 2. Bye
3. Ridwan Nullah (Sukabumi) v 4. Michael Sukmaputra (DKI)
5. Zethya Zainuddin (BGR) v 6. Diego Garcia (DKI)
7. Bye v 8. Michael JoeyGomedi (DKI)
9. Akbar Hidayat (DKI) v 10. Bye
11. Attar Kusuma Pratiwa (DKI) v 12. Abiyan Rafly Pasya (DKI)
13. Adha Ryandhy (DKI) v 14. M. Ilham Muslimin (DKI)
15. Benjamni Cesario Hutagalung (DKI) v 16. Miquel Mangunpratomo (DKI)
17. M. Aditya (DPK) v 18. Aurel Satria (DKI)
19. Anthony Wijaya (DKI) v 20. Rifki Zidan (DKI)
21, Alfian Edgar Tjandra (DPK) v 22. M.Audi Saprial (Bengkulu)
23. Bye v 24. Odeda M Arazza (TGR)
25. Harrison Sugiarto (DKI) v 26. Bye
27. Amarif Abimanyu (DKI) v 28. M. Haqi Aunoora (DKI)
29. Joshua F Gunawan (DKI) v 30. Dhohan Ghazi Rahman (Riau)
31. bye v 32. Yarynara S Suharyadi (DKI)

UNDIAN KU 12 PUTRI
1. Danisa Amalia Erriad (DKI) v 2. Nuzlita Andari (DKI)
3. Siti Sarah (MDN) v 4. Nabila Putri Naomiva (BGR)
5. Graciela Sere Hutagalung (DKI) v 6. Sarah Tahira (DKI)
7. Siti Saniah (DKI) v 8. Chairunnisa Lubis (DKI)

31 Peserta KU 16 Tahun

RemajaTenis, 30 Mei 2011.

DAFTAR PESERTA KU 16 PUTRA
1. Arthur Maruli Hutabarat asal DKI
2. Ivan Setiawan asal Bogor
3. Brian Jacobus asal DKI
4. Mochammad Lordy Hurdono asal DKI
5. Ferdy Setiawan asal Banjarmasin
6. Akbar Thio Pangestu asal Palembang
7. Muhammad Rifai Rasyid asal Majene
8. Joel William Ivander Suhendi asal Bandung
9. Andrew Franklin Hotama asal DKI
10. M. Faisol Riska asal Lampung
11. M. Faisal Rizki asal Lampung
12. Yudha Arvianda asal Lampung
13. Andrew Sunarko asal DKI
14. Samsul Hadi asal DKI
15. Fachrurrozi asal Riau
16, Anggy Pradika asal Bogor
17. Pambudi Elsa Wiguna asal DKI
18. M. Rizky Hasya asal Bandung
19, Raheta Riki Ardiansyah asal Purwakarta
20. Dimas Christantio asal DKI
21. Tengku Muhammad Bintang Pyranda asal Medan

DAFTAR PESERTA KU 16 PUTRI
1. Mutia Clara Mulya asal DKI
2. Annisa Nandia Putri asal Lampung
3. Desy Ratnasari asal Indramayu
4. Rifalani Achir asal Cirebon
5. Anna Mariam Sofarini asal Bandung
6. Agustine Palupi asal DKI
7. Suryaningsih asal DKI
8. Sry Yusniany asal Riau
9. Nazira Andjani asal DKI
10. Ni Made Nindya Desivyana asal Bogor

29 Peserta KU 14 tahun

RemajaTenis, 30 Mei 2011. Turnamen nasional RemajaElieClub yang berlangsung tanggal 2-5 Juni 2011 di lapangan tenis EliteClub Epicentrum Jakarta mempertandingkan selai KU 10 tahun, 12 tahun, 14 tahun dan 16 tahun. Sedangkan untuk KU 18 tahun hanya 2 pesertanya sehingga belum dipertandingkan

DAFTAR NAMA PESERTA KU 14 PUTRA
1. Alvin Fadhilah asal DKI
2. Fawwaz Satria A asal DKI
3. Bryan Husin asal DKI
4. Haekal Ramadhan asal Tangerang
5. Mattew Justin Goemedi asal DKI
6. M. Adil Aziz Lubis asal P.Siantar
7. Elfiando Firmansyah asal DKI
8. Lukman Fitrahsaeri asal DKI
9. Enrique Garcia asal DKI
10. Jeremy Liem asal DKI
11. Algha Kusuma Pratiwa asal DKI
12. Andre Sunarko asal DKI
13. Whidhi Gilang Satria asal DKI
14. Tristan Utama asal DKI
15. Christian Johan asal DKI
16. Nadif Firza Rahman asal DKI
17. Andreas Adiwicaksono asal Bandung

DAFTAR PESERTA KU 14 PUTRI
1. Monica Ganriel asal DKI
2. Nabila Paramitha asal DKI
3. Shamira Azzahra asal DKI
4. Christina Febriani asal DKI
5. Jane Levi Andrea asal DKI
6. Gusti Noor Amru Gafizhah asal Depok
7. Alma Maysa Putri asal DKI
8. Almira Rahman asal Malang
9. Tiffany Tjandra asal DKI
10. Sabrina Shobirin asal DKI
11. R.A Melati PN asal Solok
12. Rizki Amelia asal Depok

Senin, 30 Mei 2011

KU 12 tercatat 34 peserta

Remajatenis, 30 Mei 2011. Berbeda dengan KU 10 tahun ternyata KU 12 lebih banyak peminatnya disela sela ulangan atau ujian sekolah. Tercatat 34 peserta baik putra dan putri yang akan mengikuti Turnamen RemajaEliteClub di Jakarta tanggal 2-5 Juni 2011. Dengan diumumkan nama peserta diharapkan jika ada yang terlewatkan maka akan diperbaiki.

DAFTAR PESERTA KU 12 PUTRA
1. Dhonan Ghazi Rahman asal Riau
2. Harrison Soegiarto asal DKI
3. Ridwan Nulah asal Sukabumi
4. Yarynara Sebrio Suharyadi asal DKI
5, Rifki Zidan asal DKI
6. Michael Joe Goemedi asal DKI
7. Miquel Mangunpratomo asal DKI
8. Anthony Widjaja asal DKI
9. M. Haqi Aunoora asal DKI
10. Diego Garcia asal DKI
11. Joshua S Gunawan asal DKI
12. M. Adithya asal Depok
13. Attar Kusuma Pratiwaasal DKI
14. M. Audi Saprial asal Bengkulu
15. Odeda M Arazza asal Tangerang
16. M. Ilham Muslimin asal DKI
17. Akbar Hidayat asal DKI
18. Aurel Satria asal DKI
19. Zethya Zainuddin asal Bogor
20. Benjamin Cesario Hutagalung asal DKI
21. Amarif Abimanyu asal DKI
22. Abyan Raflipasya asal DKI
23. Michael Sukmaputra asal DKI
24. Adha Ryandhy asal DKI
25. Daniel Valentino Soemarno asal Pamekasan

PESERTA KU 12 PUTRI
1. Siti Sarah asal DKI
2. Siti Saniah asal DKI
3. Chairunnisa Lubis asal DKI
4. Nisrina Indira Afifa asal Depok
5. Sarah Tahira asal DKI
6. Nuzlita Andari asal DKI
7. Graciella Sere Hutagalung asal DKI
8. Nabila Putri Naomiva asal Bogor
9. Danoisa Amalia Erriad asal DKI

27 Petenis KU 10 tahun

Remajatenis, 30 Mei 2011. Terdftar sejumlah 27 petenis KU 10 tahun baik putra dan putri. Demikian menurut Rahayu MH selaku penangung jawab RemajaTenis.

DAFTAR NAMA KU 10 PUTRA
1.Padma Negara asal Riau
2. Josiah Tingley asal Bengkulu
3. M. Rizal Muzakir asal Bandung
4. Rashad Aziz asal DKI
5. Kenneth Legacy asal DKI
6. Daniel F Gunawan asal DKI
7. Joel Andrew Suryadi asal DKI
8. Jones Pratama asal DKI
9. Alessandro Favian Law asal DKI
10. Vitto Alexander asal DKI
11. Setio Pambudi asal DKI
12. Hugo Torang asal DKI
13. Aditya Bimawan asal DKI
14. Aldian Saputra asal DKI
15. Moh. Kevindra Putra Harimurti asal DKI
16. Jonathan Pildasi Nahor asal MANADO
17. Hugo Wai asal DKI
18. Noah Becker asal DKI
19. Akbar Ranandito asal DKI

DAFTAR PESERTA KU 10 PUTRI
1. Della Puspita asak Bengkulu
2. Angelique Soegiarto asal DKI
3. Nadhila Nasya asal DKI
4. Janice Tjen asal DKI
5. Priska Madelyn Nugroho asal DKI
6. Windy Waluyo asal DKI
7. Ana Kawengian asal Manado
8. Ditha Latuheru asal DKI

Rabu, 25 Mei 2011

Piala Thamrin di Kemayoran dan Kelapa Gading

RemajaTenis, 25 Mei 2011. Rencana pelaksanaan Turnamen Piala Thamrin tanggal 13-19 Juni 2011 , akan diselenggarakan di lapangan tenis Kemayoran Jakarta dan Kelapa Gading Sport Club. Hal ini disampaikan oleh Mustafa M selaku Direktur Turnamen dalam edaran brosur yang dikirimkan kepada RemajaTenis. Lapangan tenis Kemayoran digunakan untuk pertandingan kelompok umur 18 tahun ( internasional) dan 16 tahun, sedangkan lapangan Kelapa Gading Sport Club untuk KU 14 tahun dan 12 tahun
Rencana sign-in pada hari Sabtu 12 Juni 2011 sampai pukul 18.00 di NAM Center Kemayoran untuk babak kualifikasi KU 18 tahun sedangkan babak utama pada hari Senin 13 Juni 2011 di lapangan tenis Kemayoran.
Untuk KU 16 tahun, sign-in dilakukan tanggal 13 Juni 2011 di lapangan tenis Kemayoran Jakarta sampai dengan pukul 16.00.
Untuk KU 14 tahun, sign-in dilakukan tanggal 13 Juni 2011 di Kelapa Gading Sport Club sampai pukul 16.00. KU 13 tahun sign-in tanggal 12 Juni 2011 sampai pukul 09.00 di Kelapa Gading Sport Club.

Setelah Turnamen Piala Thamrin yang merupakan salah satu rangkaian ITF World Circuit dengan Kategori Gr 4 akan dilanjutkan dengan ITF Oneject International di lapangan tenis Siliwangi Bandung dengan mempertandingkan KU 18 tahun dan 16 tahun. Untuk menampung peminat KU 14 tahun, 12 tahun dan 10 tahun, RemajaTenis menggelar di lapangan tenis Caringin Bandung tanggal 19 - 25 Juni 2011. Jadwal KU 10 dan12 tahun dimulai tanggal 19 Juni sedangkan KU 14 tahun dimulai tanggal 20 Juni 2011.

Selasa, 24 Mei 2011

PaNduan pengisian IPIN

RemajaTenis, 22 Mei 2011. Meningkatnya peminat akan turnamen tenis khususnya yunior sehingga sering terima pertanyaan untuk mendapatkan IPIN (International Players Identification Number) yang diwajibkan oleh ITF (International Tennis Federation) kepada setiap petenis baik yunior , senior maupun veteran. Menurut situs PP Pelti (www.pelti.or.id) khusus veteran baru akan dilakukan tahun 2012 sedangkan yunior sudah dilakukan dalam beberapa tahun ini. Jika ingin ikuti turnamen ITF Junior seperti Thamrin Cup, Oneject , Widjojo Soejono dan Detec International maka petenis yunior mendaftarnya ke ITF dan harus punya IPIN. Disalin dari situs resmi Pelti maka RemajaTenis ingin mensosialisasikan cara pengisian IPIN tersebut. Persyaratan utama adalah calon anggota harus memiliki email (electronic mailing). Tanpa email maka sulit bisa diterima karena semua komunikasi oleh ITF akan melalui email. Jadi petenis harus aktif juga menggunakannya.

Setelah itu cari website ITF yaitu www.itftennis.com. Setelah buka website maka cari IPIN dan klik maka step berikutnya disuruh pilih mau gunakan bahasa Inggris atau lainnya, tentunya pilih bahas Inggris. Step berikutnya sbb: Cari dibawah kiri tulisan If you a players, click here to register for your IPIN Membership. Step berikutnya: cari lagi tulisan click here to register for your IPIN membership now! Step berikutnya: Isi kolom Enter your email address and click submit. Setelah itu akan terlihat Email address verification.

Step berikutnya, tunggu beberapa menit dan buka email Anda karena ITF akan kirim email sebagai jawaban atau verifikasinya . Di email anda maka click tulisan http://ipin-frontend-ust/newregister/emailreturn.asp?regid=68246&CRC=0x0000eb56

Step berikutnya, maka email link itu akan kembali ke IPIN registration maka diminta lengkapi data dibawahnya seperti nama Familiy , gender Nation dll maka klik di submit. Step berikutnya, jika data pemain belum terdaftar maka akan terbaca halaman Your player record could not be found. Cari tulisan Request an ipin, maka klik disini maka layer akan tertulis Request an IPIN. Maka lengkapi data tersebut.

Kemudian akan ada pesan dari ITF yang menyatakan permintaan IPIN diterima.

Semoga informasi ini akan membantu masyarakat tenis khususnya kelompok yunior bisa secara langsung mencoba mendapatkan IPIN dengan kontak langsung ke ITF melalui internet. BulanJuni 2011 sudah menunggu kegiatan turnamen internasional yunior Thamrin Cup di lapangan tenis Kemayoran dan diikuti Oneject International di lapangan tenis Siliwangi Bandung

Senin, 23 Mei 2011

Sambutan Masyarakat terhadap Piala Rektor UNY

RemajaTenis, 23 Mei 2011. Turnamen nasional Piala Rektor UNY di Jogja diikuti 124 peserta dari berbagai daerah sepeti Manado, Palu, Tarakan, Kaltim, Kalsel, Bandung, Bogor, Jakarta, Surabaya, Malang, Sidoarjo, Probolinggo, Semarang, Pati, Ambarawa, Magelang, Slawi, Cilacap, Tegal, Klaten, Jepara, Kudus, Wonosobo, Nganjuk, Pemalang , Sleman, Bantul dan DIY. Demikian menurut Referee Dedy Adhi Nugroho dalam email dikirimkan ke RemajaTenis.
Turnamen ini merupakan suatu turnamen diakui Pelti diselenggarakan untuk menunjang kegiatan pertenisan yunior di Indonesia. Dukungan datang dari masyarakat tenis dengan keberadaan turnamen sehingga membuat kegiatan turnamen makin semarak.
Turnamen Piala rektor UNY mempertandingkan KU 18 tahun, 16 tahun dan 14 tahun.
Sebagai unggulan pertama KU 14 tahun putra, petenis asal Semarang Nundy Miftahusin diikuti unggulan dua asal Kudus Rudy Haryo Pamungkas , unggulan 3 asal Semarang Anggi Ervian, unggulan 4 Robertus Kurniawan asal Surabaya, unggulan 5 petenis Tegall Dwi Arif Alfianto, unggulan 6 Bagas Prakoso asal Pati, unggulan 7 Raditya B Saputra asal Slawi ,unggulan 8 Fitria g Nugraha asa Cilacap. Untuk putri KU 14 tahun unggulan 1 petenis asal Kalimantan Selatan Setia Indri Harti, unggulan 2 Arrum Damarsari asal Tegal, unggulan 3 Hernanda Cholis asal Kudus, unggulan 4 Aulia Rosma asal Jepara, unggulan 5 Faiza Munabar Saskia asal Jeparan, unggulan 6 Widha Rahmada asal Pati, unggulan 7 Nafidiah asal Bantul.
Di Jakarta bertepatan waktunya diselenggarakan Turnamen nasional Maesa Paskah di lapangan tenis EliteClub Epicentrum Jakarta

RemajaTenis bekerjasama dengan EliteClub Epicentrum akan selenggarakan turnamen nasional RemajaEliteClub pada tanggal 2-5 Juni 2011 di lapangan tenis EliteClub Epicentrum Jakarta. Pendaftaran masih dibuka dan setiap hari mulai masuk nama nama pesertanya.

"Kami tetap mendukung kegiatan PP Pelti selaku induk organisasi tenis di Indonesia. RemajaTenis merupakan salah satu turnamen yang rutin diselenggarakan di Indonesia. Ini sebagai bentuk kepedulian RemajaTenis atas pertenisan nasional." ujar Rahayu MH. Dikatakan pula RemajaTenis akan tetap promosi kegiatan turnamen di beberapa daerah sehingga kesulitan atlet daerah terhadap turnamen diluar wilayahnya bisa diatasi dengan kehadiran RemajaTenis disetiap daerah. "Mohon dukungannya." ujarnya

Kamis, 19 Mei 2011

Remaja EliteClub siap digelar

RemajaTenis, 18 Mei 2011. Kegiatan turnamen tenis di Tanah Air ini tetap hidup dan tidak henti hentinya berlangsung. Bahkan hari inipun di Karawang sedang berlangsung TDP Nasional Karawang Open. Keberadaan turnamen tentunya sangat menguntungkan bagi petenis khususnya yunior karena sebagai ajang evaluasi pembinaannya selama ini. Begitulah hasil pemantauan RemajaTenis terhadap opini masyarakat tenis. Kehadiran RemajaTenis diberbagai daerah sesuai keinginan penggagasnya August Ferry Raturandang ternyata mendapatkan respons cukup besar dari kalangan tenis didaerah. Berbagai kritikan masuk dianggap sebagai masukan positip bagi RemajaTenis sehingga pelaksana turnamen terbebani agar peningkatan pelayanan sudah mutlak dilaksanakan dengan baik. Ini butuh wakyu cukup panjang. Bermodalkan tekad dan niat baik sehingga pelaksana RemajaTenis masih bisa eksis terhadap kelanjutannya. Hal ini sering disampaikan oleh August Ferry Raturandang kepada pelaksana RemajaTenis di lapangan, agar tidak lengah dan terbuai dengan kemajuan kemajuan yang telah dilakukan selama ini. Melihat kemajuan dihasilkan oleh RemajaTenis, sehingga mulailah berdatangan permintaan langsung oleh masyarakat tenis kepada August Ferry Raturandang sewaktu di Surabaya maupun Bantul. Keinginan RemajaTenis memasuki kota Blora diungkapkan oleh salah satu pengurus KONI Blora kepada August Ferry Raturandang. Begitu pula keinginan datang dari Kabupaten Bogor melalui telpon telah disampaikan langsung.

RemajaTenis Bantul yang dimulai tanggal14-17 Mei 2011, setelah itu dijadwalkan kembali beralih dari Bantul ke Jakarta. Tepatnya tangal 2-5 Juni 2011 di EliteClub Epicentrum Jakarta telah menunggu lagi turnamen RemajaEliteClub dengan mempertandingkan Tunggal putra dan putri KU 10 tahun, 12 tahun, 14 tahun dan 16 tahun. PP Pelti telah keluarkan Surat Keputusan TDP Nasional. Setelah itu RemajaTenis memasuki kota Bandung pada tanggal 19-25 Juni 2011 bersamaan waktu dengan TDP Oneject Internasional yang hanya mempertandingkan KU 18 tahun dan 16 tahun. Sehingga RemajaTenis yang berlangsung di lapangan tenis Caringin Bandung hanya mempertandingkan KU 10 tahun, 12 tahun dan 14 tahun.

Pendaftaran sudah dibuka kembali dan baru beberapa atlet ikut mendaftar :
1. Dhonan Ghazi Rahman asal Siak RIAU, tgl lhr 30/10/2000 KU 12Pa
2. Padma Negara asal Siak RIAU, tgl lhr 7/11/2001 KU 10 Pa
3. Mutia Clara Mulya tgl lhr 18/12/96 KU 16 Pi
4. Alvin Fadhilah asal DKI tgl lhr 11/10/98 KU 14 Pa
5. Ivan Setiawan asal BOGOR KU 16 Pa
6. Siti Sarah asal MEDAN tgl lhr 10/12/99 KU 12 Pi
7. Josiah Tingley asal BENGKULU KU 10 Pa
8. Della Puspita asal BENGKULU KU 10 Pi
9. Monica Gabriela asal DKI KU 14 Pi
10. Nabilla Paramitha asal DKI tgl lhr 01-06-97 KU 14 Pi
11. Fawwaz Satria A asal DKI tgl lhr 25-05-98 KU 14 Pa
12, Harrison Soegiarto asal DKI tgl lhr Juni 99 KU 12 Pa
13. Angelique Soegiarto asal DKI ygl lhr Nov 2001 KU 10 Pi
14. Ridwan Nulah asal Sukabumi tgl lhr 25/5/99 KU 12 Pa
15. Bryan Husin asal DKI KU 14 Pa
16. Brian Jacobus asal DKI KU 16 Pa
17. Mochammad Lordy Hurdono asal DKI KU 16 Pa
18. M. Haqy Aunoora asal DKI KU 12 Pa
19. Yarynara Sebrio Suharyadi asal DKI KU 12 Pa
20. Haekal Ramadhan asal DKI KU 14 Pa
21. Dimas Kolopita asal; DKI KU 14 Pa ......BATAL
22. Rifki Zidan asal DKI tgl lhr 17-11-99
23. Mattew Justin Gumedi asal DKI KU 14 Pa
24. Michael Joey Gumedi asal DKI KU 12 Pa
25. Tengku Muh.Bintang Pyranda asal MEDAN KU 14 Pa
26. M.Adil Aziz Lubis asal DKI KU 14 Pa
27. Nadhila Nasya asal DKI KU 10 Pi
28. Siti Saniah asal DKI KU 12 Pi
29. Siti Nur Arasy asal DKI KU 14 Pi
30. Elfiando Firmansyah asal DKI KU 14 Pa
31. Lukman Fitrahsaeri asal DKI KU 14 Pa
32. Annisa Nandia Putri asal Lampung KU 16 Pi
33. Ferdy Setiawan asal BANJARMASIN tgl lhr 21-02-96 KU 16 Pa
34. Akbar Thio Pangestu asal PALEMBANG tgl lhr 18-11-97 KU 16 Pa
35. Muhammad Rifai Rasyid asal MAJENE tgl lhr 15-07-96 KU 16 Pa
36. Desy Ratnasari asal INDRAMAYU tgl lhr 18-12-96 KU 16 Pi
37. Rifaliani Achir asal CIREBON tgl lhr 24-05-96 KU 16 Pi
38. Shamira Azzahra asal DKI tgl lhr 28-08-99 KU 14 Pi
39. Joel William Ivander Suhendi asal BANDUNG tgl lhr 02-02-97 KU 16 Pa
40. Miquel Mangunpratomo asal DKI KU 12 Pa
41. Moh. Rizal Muzakir asal BANDUNG KU 10 Pa
42. Anna Mariam Sofarini asal BANDUNG KU 16 Pi
43. Daniel Valentino Soemarno asal PAMEKASAN KU 12 Pa BATAL
44. Chairunnisa Lubis asal DKI KU 12 Pi
45. Andrew Franklin Hotama asal DKI KU 16 Pa
46. M. Faisol Riska asal LAMPUNG KU 16 Pa
47. M. Faisal Rizki asal LAMPUNG KU 16 Pa
48. Rashad Aziz asal DKI KU 10 Pa
49. Anthony Widjaja asalDKI KU 12 Pa
50. Christina Febriani asal DKI tgl lhr 17-02-97 KU 14 Pi
51. Jane Levi Andrea asal DKI tgl lhr 12-06-14 Pi
52. Enrique Garcia asal DKI KU 14 Pa
53. Diego Garcia asal DKI KU 12 Pa
54. Gusti Noor Amru H asal DEPOK KU 14 Pi
55. Nisrina Indira Afifa asal DEPOK KU 12 Pi
56. Kenneth Legacy asal DKI KU 10 Pa
57. Daniel F Gunawan asal DKI KU 10 Pa
58. Joshua S Gunawan asal DKI KU 12 Pa
59. Yudha Arviandha asal LAMPUNG KU 16 Pa
60. Janice Tjen asal DKI tgl lhr 06/05/02 KU 10 Pi
61. Priska Madelyn Mugroho asal DKI tgl lhr 29/05/03 KU 10 Pi
62. Algha Kusuma Pratiwa asal DKI tgl lhr 24/01/93 KU 14 Pa
63. Attar Kusuma Pratiwa asal DKI tgl lhr 4/6/00 KU 12 Pa
64. M. Adhitya asal DKI KU 12 Pa
65. Jeremy Liem asal DKI KU 14 Pa
66. Joel Andrew Suryadi asal DKI KU 10 Pa
67. Michael Sukmaputra tgl lhr 23-11-2000 KU 12 Pa
68. Moh.Kevindra Putra Harimurti asal DKI KU 10 Pa
69. M.Abyan Raflipasya asal DKI KU 12 Pa
70. M.Rizky Hasya asal BANDUNG KU 16 Pa
71. Aldian Saputra asal DKI KU 10 Pa
72. Christian Johan asal DKI KU 14 Pa
73. Tiffany Tjandra asal DKI tgl lhr 29-07-97 KU 14 Pi
74. Danisa Amalia Erriad asal DKI KU 12 Pi
75. Pambudi Elsa Wiguna asal DKI KU 16 Pa
76. Amarif Abimanyu asal DKI tgl lhr 14-05-99 KU 12 Pa
77. Aditya Bimawan asal DKI tgl lhr 28-07-01 KU 10 Pa
78. Nabila Putri Naomiv asal BOGOR tgl lhr 21-12-00 KU 12 Pi
79. Nazira Andjani asal DKI KU 16 Pi
80. Tristan Utama asal DKI KU 14 Pa
81. Anggy Pradika asal BOGOR KU 16 Pa
82. Hugo Torang asal DKI tgl lhr 04-10-01 KU 10 Pa
83. Farurrozy asal PEKANBARU KU 16 Pa
84. Sri Yusnainy asal PEKANBARU KU 16 Pi
85. Sabrina Shobirin asal DKI KU 14 Pi
86. Almira Rahma asal MALANG KU 14 Pi
87. Benajmin Cesario Hutagalung asal DKIKU 12 Pa
88. Graciella Sere Hutagalung asal DKI KU 12 Pi
89. Alma Maysa Putri asal DKI tgl lhr 1 -05-98 KU 14 Pi
90. Zethya Zainuddin asal BOGOR KU 12 Pa
91. Whidhi Gilang Satria asal DKI KU 14 Pa
92. Aurel Satria asal DKI KU 12 Pa
93. Akbar Hidayat asal DKI KU 12 Pa
94. M. Ilham Muslimin asal DKI KU 12 Pa
95. Nuzlita Andari asal DKI KU 12 Pi
96. Sarah Tahira asal DKI KU 12 Pi
97. Setio Pambudi asal DKI KU 10 Pa
98. Vitto Alexander asal DKI KU 10 Pa
99. Alessandro Favian Law asal DKI tgl lhr 18-11-02 KU 10 Pa
100. Raheta R Ardiansyah asal PURWAKARTA KU 16 Pa
101. Samsul Hadi asal DKI KU 16 Pa
102. Suryaningsih asal DKI KU 16 Pi
103. Agustine Palupi asal DKI KU 16 Pa
104. Jones Pratama asal DKI tgl lhr 07-01-03
105. Windy Waluyo asal DKI KU 10 Pi
106. Andrew Sunarko asal DKI KU 16 Pa
107. Andre Sunarko asal DKI KU 14 Pa
108. Odeda M. Arraza asal TANGERANG KU 12 Pa
109. M. Audi Saprial asal Bengkulu tgl lhr 1 Aprl 99 KU 12 Pa
110. Andreas Adiwicaksono asal BANDUNG KU 14 Pa
111.M. Akbar Ranandito asal DKI KU 10 Pa
112. Alfian Edgar Tjandra asal DEPOK KU 12 Pa
113. Nadif Firza Rahman asal DKI KU 14 Pa
114. Noah Becker asal DKI KU 10 Pa
115. Hugo Wai asal DKI tgl lhr 18-06-03 KU 10 Pa
116. Ditha Latuheru asal DKI KU 10 Pi
117. Arthur Maruli Hutabarat asal DKI KU 16 Pa

Selasa, 17 Mei 2011

3 Petenis Tuan Rumah Juara

RemajaTenis, 17 Mei 1011. Tiga petenis tuan rumah berhasil keluar sebagai juara Turnamen nasional RemajaTenis Bantul yang berlangsung dilapangan tenis Sultan Agung, Pacar Bantul DIY sore ini.. Ketiga petenis tersebut adalah M. Filo Aji Wijaya juara Tungal putra KU 10 tahun, Dhimas Rivai Arganata juara KU 16 tahun dan Nafidiah KU 12 tahun putri. Sedangkan petenis luar kota lainnya adalah juara tunggal putra 12 tahun Iswandaru Kusumo Putra dari Blora, Zidan Harmy dari Semarang juara KU 14 tahun, dan Alma asal Wonogiri juara tunggal putri 10 tahun.Turnamen nasional RemajaTenis Bantul merupakan salah satu turnamen nasional yang diakui Pelti untuk pertama kali diselenggarakan di bantul, sedangkan kegiatan turnamen nasional RemajaTenis tahun 2011 telah memasuki yang ke 6 kalinya merupakan salah satu bentuk turnamen yang sangat digemari masyarakat tenis saat ini. Selaku penggagas RemajaTenis adalah August Ferry Raturandang ikut aktif memantau kegiatan RemajaTenis Bantul.

Difinal tunggal putra, KU 10 tahun, M.Filo Aji Wijaya berhasil kalahkan Miftaful Huda asal Magelang 85 sedangkan sebelumnya disemifinal Miftahul kalahkan Memori R Noor Wijaya asal Bantul 83. sedangkan Filo kalahkan Philipus Putro Indardi asal Kediri 83. Kelompok umur 12 tahun putra, Iswandaru difinal kalahkan petenis asal Pamekasan Daniel Valentino Soemarno 81. Sebelumnya disemifinal Iswandaru kalahkan Emmanuel Patrick asal Pati 81, sedangkan Valentino kalahkan Bagus Laksono asal Bantul 86. Kelompok umur 14 tahun putra, Zidan Harmy difinal kalahkan Imam Riki Efendi asal Kediri 46 64 (10-5). Sebelumnya disemifinal Zidan menumbangkan unggulan pertama asal Pati Bagas Prakoso 63 62, sedangkan Imam menumbangkan unggulan 2 asal Semarang Fauzan Saputra 61 64.

Tunggal putri 14 tahun keluar sebagai juara Ayu Maharani Gempita S asal Sleman yang difinal kalahkan Novela Reza asal Bantul 64 62. Disemifinal Ayu mengalahkan Faiza Salsabila asal Bantul 62 62 dan Novela kalahkan Luvina Yudha Wiranti asal Bantul 62 63.Tunggal putri 10 tahun Alma asal Wonogiri difinal kalahkan Jennifer Kartikasari asal Magelang 81, sedangkan disemifinal Alma kalahkan Tirana Geiska Gitaningtyas asal Sleman 80, sedangkan Jenifer kalahkan Joan Anjani Rustandi (DIY) 81. Kelompok putri 12 tahun difinal Nafidiah kalahkan Putri Sanjungan Insani asal Gresik 84, disemifinal Putri berhasil kalahkan Ratu Anagel (Temanggung) 80, dan Nafidiah kalahkan Fadona Titaliana K asal Kediri 97.
Puncak pertandingan yang juga sebagai penutup dan cukup menarik adalah final tunggal putra KU 16 tahun antara Achad Imam Ma'ruf yang berhasil kalahkan rekannya sendiri Dhimas Rivai Arganatha dalam 3 set. Set pertama Dhimas berhasil menang 62 tetapi diset kedua Imam kembali berhasil memegang kendali permianan dan unggul 64. Diset penentuan saat angka menunjukkan 82 untuk 82, Dhimas kram kakinya sehingga tidak bisa meneruskan pertandingan, akhirnya Achad memenangkan pertandingan 26 64 8-2 ret. Sebelumnya disemifinal achad Imam Ma'ruf kalahkan Zharfan Zu Taris asal Magelang 60 64, sedangkan Dhimas kalahkan Fuadi Rajabaja (Magelang) 61 64.

Turnamen nasional RemajaTenis Bantul 2011 diselenggarakan mulai 14 - 17 Mei 2011 di lapangan tenis Sultan Agung, Pacar Bantul DIY diikuti 130 petenis asal dari berbagai kota seperti Pamekasan (Madura), Kediri, Pati, Blora, Wonogiri, Klaten, Cilacap, Tegal, Semarang, Kudus, Magelang, Sleman, Kulon progo, Gunung Kidul, Sleman, Bantul dan Jogjakkarta.

Menurut August Ferry Raturandang yang aktip mengembangkan turnamen nasional RemajaTenis diberbagai daerah mengatakan RemajaTenis akan kembali lagi ke Bantul karena Bantul memiliki sarana pertandingan yang memadai. "Kami rencana kembali menggelar RemajaTenis di Bantul setelah Lebaran." ujarnya AF Raturandang